- Film & Animation
- Music
- Pets & Animals
- Sports
- Travel & Events
- Gaming
- People & Blogs
- Comedy
- Entertainment
- News & Politics
- How-to & Style
- Non-profits & Activism
- Series
- Action & Adventure
- Kids & Family Movies
- Comedies
- Tv Sci-Fi & Horror
- Award-Winning Films
- Action Thriller
- Nollywood
- Romance
- Bollywood
- Korean Series
- Romance/Comedy
- Kids Tv
- Comedy/Adventure
- War/Drama
- Comedy/Fantasy
- Horror/Thriller
- Crime/Thriller
- Action/War
- Romance/War
- Action/Comedy
- Education
- Documentary
- Live Streaming
- Football Highlights
- Sports Live Streaming
- Trending Gossip
- Celebrity News
- TV & Web Series
- Instrumental & Classical Music
- Esports (Gaming Competitions)
- Paranormal & Supernatural Horror
- Personal Finance & Productivity
- Miscellaneous & Experimental Content
- Friday Movie Night – Watch & Enjoy!
- Filipino Movies & Series
- Pinoy Entertainment
- Pinoy Teleseryes & Movies
- Philippine Cinema
- Friday Series Night
- Other
2022 Bakal Dipenuhi Film Superhero, Diundur karena Wabah Corona
JAKARTA, KOMPASTV - Siap-siap menabung dan mempersiapkan nonton film marathon superhero di tahun 2022. <br /> <br />Jadwal film fase keempat dari Marvel Cinematic Universe (MCU) terpaksa banyak yang harus diundur, mulai dari paruh kedua tahun 2020, lanjut di 2021, bahkan hingga tahun 2022. <br /> <br />Selain film, MCU juga akan hadir dalam bentuk serial eksklusif di layanan streaming Disney . <br /> <br />Serial yang akan tayang lewat Disney adalah The Falcon and the Winter Soldier : 2020, Loki : 2021, WandaVision : Spring 2021, What If...? : 2021, dan Hawkeye : 2021. <br /> <br />Hal ini tak jauh karena penyebaran virus corona yang terjadi secara global. Tak hanya Marvel lho, Film garapan DC juga banyak yang diundur. <br /> <br />Mengutip Screenrant, Jumat (24/4/2020) empat film Marvel dijadwalkan ulang untuk rilis di 2022. Sebut saja Spider-Man 3, Thor 4, Spider-Verse, hingga Doctor Strange 2. <br /> <br />Malang untuk Doctor Strange, sejak film perdananya rilis di tahun 2016, film ini butuh 4 tahun untuk dilanjutkan ke film kedua. <br /> <br />8 Film tersebut adalah: <br /> <br />Februari 2022 diawali dengan film Thor 4 <br /> <br />Maret 2022 : Dr. Strange 2 <br /> <br />Mei 2022 : Black Panther 2 <br /> <br />Juni 2022 : The Flash <br /> <br />Juli 2022 : Captain Marvel 2 <br /> <br />Oktober 2020 : Spider-Verse 2 <br /> <br />November 2020 : Shazam 2 <br /> <br />Desember 2020 : Aquaman 2 <br /> <br />